Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2017

PROFIL PERUSAHAAN ZENIUS EDUCATION

Gambar
PT.ZENIUS EDUCATION Alamat :Gedung Gajah Unit ABC Lantai 5 B3, Jalan Dr.Saharjo Raya No 111,Tebet, RT.1/RW.1 Tebet Barat,Daerah Khusus Ibu Kota Jakarta 12810, Indonesia Website :https://www.zenius.net/ Jenis : Perseroan Terbatas(PT) Karyawan : 100-1000 Tahun Berdiri :7 Juli 2007 Spesialis = E-Learning         PT Zenius Education didirikan oleh   Sabda PS dan  Medy Suharta pada 7 Juli 2007 . Zenius Education menyediakan layanan akses pendidikan dalam format video berbahasa Indonesia yang disajikan baik secara online melalui website (zenius.net), maupun secara offline.        PT ZENIUS EDUCATION memanfaatkan IT dalam bidang Multimedia, zenius menyediakan jasa guru online yang berkualitas. PT Zenius menyediakan materi pembelajaran menggunakan CD maupun VCD,terkadang Zenius juga menawarkan voucher gratis jika para penggunanya membeli VCD atau CD tersebut dengan masa berlaku selama 30 hari bela...